Model Terintegrasi Berbasi Teori Konstrain
Rp 54.400 Rp 68.000Kode | RR.UM0173 |
Status | Tersedia |
Kategori | Umum |
Model Terintegrasi Berbasi Teori Konstrain
Penulis: Mulyono, Dr., Ir., M.M., MT.
Cetakan: 1, 2018
Ukuran: 17,5 x 25 cm.
Kertas isi: HVS 70 gr.
Kertas sampul: AC 230 gr.
Halaman : 188 Halaman
ISBN: 978-602-446-298-7
Sinopsis:
Theory of Constraints (TOC) merupakan salah satu pendekatan manajemen berbasis system thinking yang menawarkan metodologi untuk mengoptimalkan kinerja sistem. Namun lebih banyak berlaku pada bidang industri, belum terdapat referensi penerapan pada bidang sistem transportasi laut. Hal tersebut cenderung menghasilkan solusi local optimal, berorientasi jangka pendek, dan tidak selaras pada level strategis, taktikal, dan operasional.
Buku ini memberikan usulan model Theory of Constraint pada bidang sistem transportasi laut, dapat dijadikan sebagai panduan bagi stakeholders di bidang transportasi laut untuk menganalisis, mengevaluasi, dan mengoptimalkan kinerja sistem angkutan laut dengan pendekatan berbasis system thinking.
Dibahas juga secara rinci mengenai konsep Theory of Constraints, model terintegrasi yang diusulkan, dan contoh-contoh penerapan model dalam menyelesaikan permasalahan yang ada pada sistem transportasi laut.
—
Daftar Isi
Bab I What is Theory of Constraint?
A. What is Constraint?
B. Jenis-Jenis Constraint pada TOC
C. Konsep Theory of Constraint
D. Penerapan Theory of Constraints
E. Fungsi TOC pada Kehidupan Sehari-Hari
F. Implementasi TOC pada Bidang Transportasi Laut
Bab II Tinjauan Implementasi Theory of Constraints
A. Cabang Implementasi TOC
B. Theory of Constraints pada Cabang Logistik
C. Theory of Constraint pada Cabang Performance Measurement
D. Implementasi TOC pada Cabang Thinking Process
E. Dasar Pengambilan Strategi Bisnis
F. Pemilihan TOC sebagai Tools Perumusan Strategi
Bab III Aplikasi TOC dalam Mengatasi Permasalahan
di Bidang Transportasi Laut
A. Permasalahan di Bidang Transportasi Laut
B. Keterbatasan Metode Optimasi Eksisting
C. Solusi Mengatasi Permasalahan Sistem Transportasi Laut Menggunakan TOC
D. Sistem Transportasi Laut Berbasis Theory of Constraints
E. Studi Kasus Permasalahan Transportasi Laut
Bab IV Tahapan Penerapan Model Terintegrasi Berbasis Theory of Constraints
A. Proses penggunaan The Process of Ongoing Improvement (POOGI)
B. Define The System`s Goal pada TOC
C. Penentuan Performance Measurement pada TOC
D. Identify the System’s Constraint
E. Exploit the System’s Constraint dan Subordinate System’s Resources
F. Elevate the Constraint
G. Pengukuran Hasil Improvement
H. Penyusunan Rasio Efisiensi Investasi untuk Memilih Solusi Optimum
Bab V Implementasi Model Terintegrasi Berbasis Theory of Constraints (Studi Kasus Sistem Transportasi Laut Migas
A. Define The System’s Goal pada TOC
B. Penentuan Performance Measurement
C. Identify the Sytem’s Constraint
D. Tahap Exploit The System’s Constraint dan Subordinate System’s Resources
E. Tahap Elevate the Constraints
Bab VI Solusi Optimum Sistem Berbasis Theory of Constraints
A. Penggunaan Rasio Efisiensi Investasi untuk Memilih Solusi Optimum
B. Evaluasi Skenario Constraint Elevation Jangka Pendek secara Agregat
C. Evaluasi Skenario Constraint Elevation Jangka Panjang secara Agregat
D. Dampak Solusi Terbaik terhadap Pasar Sistem Transportasi Laut Secara Luas
E. Konsep Aplikasi Theory of Constraint
Model Terintegrasi Berbasi Teori Konstrain
Berat | 420 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 407 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
20%
Cecep Sumarna Cetakan 1, 2015 13,5×20,5 cm, 312 hlm. Isi: BP.; Sampul: AC 230 gr. ISBN: 978-979-692-716-6 Sinopsis: Meletakkan yang baik di tempat yang buruk, jauh lebih baik dibandingkan dengan meletakkan sesuatu yang buruk di tempat yang baik. Apapun yang dicapai dan setinggi apapun prestasi yang mampu diraih, ternyata hanya akan bernilai jika mampu hidup… selengkapnya
Rp 48.000 Rp 60.00020%
Fathurrofiq Cetakan 1, 2014 13×18 cm, 164 hlm. Isi: HVS 70 gr.; Sampul: AC 210 gr. ISBN: 978-979-692-477-6. Sinopsis: Saat ini sudah banyak sekolah yang mengadakan forum untuk memberi pencerahan kepada remaja dan meluruskan pemahaman mereka tentang seks. Diharapkan melalui forum tersebut para remaja bisa mawas diri dan berhati-hati terhadap masalah seputar seks. Namun tentu… selengkapnya
Rp 23.200 Rp 29.00020%
Penulis: Dr. Tri Sunarsih, SST. M.Kes., Niki Andika Wulan Sari, A.Md.Keb., Adi Nugrahawati, AMG., Putri Utami Sukmawardani, A.Md. Keb., Elvika Fit Ari Shanti, SST., M.Kes. Cetakan: 1, 2019 Ukuran: 16 x 24 cm. Kertas isi: HVS 70 gr. Kertas sampul: AC 230 gr. 220 Halaman ISBN: 978-602-446-337-3 Sinopsis: Pemberian makan yang baik sejak lahir hingga… selengkapnya
Rp 49.600 Rp 62.00020%
Dadang Suwanda, SE., MM., M.Ak., Ak., CA., dkk. Cetakan 1, 2014 16×24 cm, 192 hlm. Isi: HVS 70 gr.; Sampul: AC 210 gr. ISBN: 978-979-692-605-3 Sinopsis: Kebijakan akuntansi merupakan instrumen penting dalam penerapan akuntansi berbasis akrual yang harus dipedomani dengan baik oleh fungsi-fungsi akuntansi, baik di SKPKD maupun di SKPD. Selain itu, kebijakan ini juga… selengkapnya
Rp 44.000 Rp 55.00020%
Penulis: Dr. Dadang Suwanda, S.E., M.M., M.Ak., Ak., CA. Cetakan: 1, 2021 Ukuran: 16 x 24 cm. Kertas isi: Book paper Kertas sampul: AC 260 gr. 312 Halaman ISBN: 978-602-446-600-8 Sinopsis: Wajah baru desa yang lebih baik, merupakan keniscayaan yang semakin tumbuh, mengingat adanya peningkatan peran, posisi dan kewenangan dari para penyelenggaranya. Harapan serta optimisme… selengkapnya
Rp 70.400 Rp 88.00020%
Judul : MANAJEMEN SDM PERUSAHAAN Pengarang : A.A.ANWAR PRABU MANGKUNAGARA Tahun : Cet. 3, Oktober 2001 Dimensi : 16 x 24 cm, HVS 70 gr, Viii + 172 halaman ISBN : 979-514-929-6 Sinopsis: Mengelola, mengatur, dan memanfaatkan pegawai agar dapat berfungsi secara produktif untuk tercapainya tujuan perusahaan, bukanlah hal yang mudah. Buku ini memberikan panduan… selengkapnya
Rp 48.800 Rp 61.00020%
Penulis: Dr. Dadang Suwanda, S.E. M.M., M.Ak., Ak., Ca. Prof. Dr. Wirman Syafri, M.Si. Prof. Dr. Tjahya Supriatna, S.U. Cetakan: 1, 2021 Ukuran: 16 x 24 cm. Kertas isi: HVS 70 gr. Kertas sampul: AC 230 gr. 176 Halaman ISBN: 978-602-446-527-8 Sinopsis: Berdirinya pelayanan terpadu generasi ketiga, yakni Mal Pelayanan Publik (MPP), dinilai sebagai langkah… selengkapnya
Rp 48.800 Rp 61.00020%
Penulis: Maman Supriatman, Drs., H., M.Pd. Cetakan: 1, 2020 Ukuran: 17,5 x 25 cm. Kertas isi: HVS 70 gr. Kertas sampul: AC 260 gr. 320 Halaman ISBN: 978-602-446-501-8 Sinopsis: Kosmologi Islam tidak hanya melihat alam semesta secara independen, tetapi sebagai alam ciptaan yang tidak mungkin terlepas dari kajian tentang bagaimana hubungan alam ciptaan dengan Sang… selengkapnya
Rp 92.000 Rp 115.00020%
Cecep Suwanda, SE., MM. Cetakan 1, 2016 13,5 x 20,5 cm, 228 hlm. Isi: Bookpaper; Sampul: AC 210 gr. ISBN: 978-979-692-746-3 Sinopsis: “Tumbuhlah seperti pohon bambu”, citra sebuah pohon bambu sangat mirip dengan para entrepreneur. Mengapa? Karena mereka sering hanya memikirkan nasib orang lain, dan dalam kehidupannya, ia mampu memberi daya hidup kepada yang lain…. selengkapnya
Rp 44.000 Rp 55.00020%
Ukuran: 15 x 21 cm. Kertas isi: HVS 60 gr. Kertas sampul: AC 400 gr. 192 Halaman Ini bakal bikin hari-harimu lebih terencana dan terorganisir sih! Daily Planner Rosda hadir untuk memaksimalkan waktumu, membantu mewujudkan semua target harianmu, bahkan kamu bisa plan jadwal getaway kamu dengan mudah. Miliki sekarang juga! Rencanakan kesukesanmu, dan jadilah… selengkapnya
Rp 28.000 Rp 35.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.